Judul : Teknologi Fotodegradasi Fotokatalis untuk Penanganan Limbah Cair dan Logam Berat
Penulis : Dr. Imelda Fajriati
Halaman : 156 halaman
Harga : 55.000
Stok : 100 Buku (Cetakan Pertama)
Free Pembatas Buku
Sinopsis
Banyak teknik penanganan limbah telah
diteliti untuk mengatasi pencemaran limbah cair zat warna dan logam berat, seperti
filtrasi, koogulasi dan adsorpsi. Teknik ini dilaporkan belum efektif
mengurangi limbah dan dapat memunculkan masalah baru. Masalah baru tersebut
antara lain adalah perlunya tempat penampungan limbah serta penanganan lanjutan
dalam mengurangi toksisitasnya. Untuk menghasilkan penanganan limbah yang
efektif dalam mengurangi limbah sekaligus toksisitasnya, maka diperlukan metode
penanganan yang mampu memecah limbah dan mengubahnya menjadi zat yang aman bagi
lingkungan.
Buku ini akan membedah lebih dalam terkait
penanganan limbah cair dan logam berat dengan berbagai cara, salah satunya melalui
teknologi fotodegradasi fotokatalis guna turut serta melestarikan lingkungan
sebagai manusia yang coba memaksimalkan kemanusiaan. Sumbangan keilmuan dalam
buku ini bisa dinikmati berbagai kalangan, tidak hanya kalangan akademisi saja.
Info dan Pemesanan: 087834433309 (Digdaya Book)
Posting Komentar